Litbang Kompas merekam pengaruh Presiden Joko Widodo terhadap pilihan calon presiden masyarakat. Litbang Kompas menanyakan responden dengan pertanyaan 'Apakah Anda akan memilih sosok calon presiden yang disarankan oleh Presiden Joko Widodo'.
Dikutip dari rilis survei Litbang Kompas pada Selasa (15/11), 15,1 persen responden menyatakan akan memilih sosok calon presiden yang disarankan oleh Presiden Joko Widodo. 35,7 persen responden menyatakan akan pikir-pikir atau mempertimbangkan tergantung calonnya dan sebagainya.
Baca Juga:
KPK Periksa Djoko Tjandra, Ngaku Tak Kenal Harun Masiku
Sementara, 30,1 persen menyatakan tidak akan memilih calon presiden yang disarankan oleh Jokowi. 19,1 persen menyatakan tidak tahu. [rds]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.