"Ketika kamu gugup dan merasa cemas tentang sesuatu yang harus dilakukan, pusatkan perhatian pada kaki," kata Weiss.
"Rasakan kaki kamu ketika menyentuh tanah, rasakan kursi yang diduduki dan rasakan tubuh kamu. Ini akan membantu kita keluar dari apa yang dialami otak kita dan lebih tenang," tambahnya.
Baca Juga:
Anda Sulit Mengontrol Emosi? Sains Ungkap Rahasianya
3. Bergerak
Menurut Weiss, cara lain untuk membawa kesadaran penuh adalah ketika kita melakukan gerakan.
Kita bisa melakukan gerakan kecil seperti melakukan peregangan, berjalan-jalan, mengambil istirahat makan siang atau berjalan dari meja ke ruang lobi.
Baca Juga:
4 Zodiak Ini Terlalu Melibatkan Perasaan Saat Ambil Keputusan
Gunakan waktu itu untuk merasakan tubuh dan diri bergerak daripada menggunakannya untuk memikirkan hal-hal yang membuat kita kesal.
Belajar merasakan sensasi dan memahami bagaimana menjadi cerdas secara emosional akan membuat kehidupan kerja menjadi lebih baik. [rds]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.