Mereka mengumpulkan 87,2%, sementara pasangan Bagyo Wahyono dan FX Supardjo hanya meraih
12,8% dari jumlah total 91,5% suara yang masuk menurut perhitungan cepat Charta
Politika.
Celetukan Arnold itu pun sempat disambut oleh Kaesang Pangarep dengan sebuah cuitan
layaknya jargon yang tengah viral.
Baca Juga:
Tim Kuasa Hukum Heri-Sholihin Siap Ambil Jalur Hukum Soal ‘Black Campaign’
"Tarik Sis..." tulisnya, pada
unggahan tersebut.
Ia pun menyertakan dua foto di mana
tampak Gibran-Teguh tengah berbicara di sebuah acara, dan foto
kedua tampak poster mereka yang memakai gambar buah semangka.
Sejumlah warganet sontak menanggapi unggahan tersebut.
Baca Juga:
Besok! Debat Pamungkas Pilgub Lampung Siap Digelar, Ini Temanya
"Syemongkoooooo," tulis salah seorang pengguna Twitter.
"Kirain gibran-kaesang," ungkap warganet lainnya, di kolom balasan.
"Cieee ketemu anak presidennn," canda pengguna Twitter lainnya. [dhn]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.