"Sinergi ini dilakukan untuk
mengembangkan teknologi PLTS sebagai energi alternatif di bangunan kampus serta
pengembangan tempat uji kompetensi dan Lembaga Sertifikasi Profesi di sektor
energi surya," kata Anggita Pradipta.
Selama 3 tahun ke depan, SUN Energy
bersinergi untuk meningkatkan pengetahuan melalui kuliah umum dan penyerapan
sumber daya manusia (SDM) menjadi karyawan magang.
Baca Juga:
PLN Siap Wujudkan Target 75 GW Pembangkit EBT 2040 Lewat Kolaborasi Swasta
Sebagai bentuk apresiasi kepada
komunitas, individu, dan organisasi yang mendorong penggunaan EBT di bidang
energi surya, SUN Energy juga menyelenggarakan Hari Apresiasi.
"SUN Energy berupaya
mensosialisasikan manfaat dan keunggulan penggunaan energi surya demi
menciptakan lingkungan yang lestari dan keberlanjutan generasi
selanjutnya," kata Anggita. [dhn]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.