Dokter
di RS Permata Bekasi pun menduga, Eka terkena demam berdarah.
Namun,
setelah dilakukan swab antigen, ternyata hasilnya reaktif.
Baca Juga:
Kabar Duka, Ketua MPW PP Sumut Kodrat Shah Tutup Usia
Eka pun
menjalani pemeriksaan PCR, dan terkonfirmasi positif Covid-19.
5 Juli 2021
Baca Juga:
Kabar Duka, Letjen TNI (Purn) TB Silalahi Meninggal Dunia di Usia 85 Tahun
Pemkab
Bekasi, secara resmi, mengumumkan kondisi kesehatan Bupati Eka,
melalui laman sosial media Twitter, @pemkabbekasi.
Berikut isi pernyataan resmi tersebut:
"Bupati Bekasi Eka Supria Atmaja
terkonfirmasi Positif Covid-19. Hal tersebut disampaikan Kepala Dinas Kesehatan
Kabupaten Bekasi, dr. Sri Enny Mainarti. Ia mengatakan bahwa berdasarkan hasil
Swab PCR pada Kamis (1/7), Bupati Eka dinyatakan terkonfirmasi positif Covid-19,"
demikian yang tertulis dalam akun Twitter, @pemkabbekasi.
"Enny juga menyampaikan bahwa Bupati Bekasi
kini sedang dalam perawatan intensif di Rumah Sakit Siloam Kelapa Dua
Tangerang, sejak Minggu (4/7) pagi."