Menurutnya, kolaborasi menjadi faktor penting, terutama jika ingin mengangkat produk budaya daerah
tertentu. Dengan pemasaran yang tepat, produk dan merek lokal yang mengangkat motif daerah pun dapat memiliki kesempatan bersaing lebih besar di pasar global.
Kemendag mencatat jumlah
penonton live shopping mencapai 14,70 juta penonton untuk “Live Shop Tokopedia” dan 162,70 ribu penonton untuk “Live Shopping Bareng UMKM di kampanye Shopee 10.10 Brands Festival tahun 2024”.
Baca Juga:
Mendag Budi Lakukan Pertemuan Bilateral dengan Menteri Ekonomi, Perdagangan, dan Industri Jepang
“Hal ini namanya kerja sama. Ada pengusahanya, ada perajinnya, dan dukungan pemerintah untuk terus mempromosikan produk UMKM seperti halnya TEI. Kata kuncinya adalah kolaborasi, bisa mempermudah segala hal,” kata Mendag Zulkifli Hasan.
[Redaktur: Tumpal Alpredo Gultom]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.