The Sun sudah menghapus artikel itu pada Senin (19/12/2022) dari situs webnya atas permintaan Clarkson yang mengatakan di Twitter, "Ini menjadi buruk bagi banyak orang".
Dia menambahkan: "Saya ngeri menyebabkan begitu banyak luka dan saya akan lebih berhati-hati ke depannya."
Baca Juga:
Menteri Imipas Sebut Hingga Kini Tak Ada Pembahasan Pemulangan Reyhnard & Hambali
Adapun The Sun menuliskan, "Pendapat kolumnis adalah milik mereka sendiri, tetapi sebagai penerbit, kami menyadari kebebasan berekspresi harus bertanggung jawab."
Dalam film dokumenter Netflix, Harry dan Meghan menuduh pers tabloid Inggris melakukan rasialisme, mencoba menghancurkan Meghan, dan berkontribusi pada kegugurannya. [rna]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.