-Partai Ummat
Partai Ummat juga memastikan dukungan terhadap Anies.
Dukungan tersebut diungkap Ketua Majelis Syuro Partai Ummat Amien Rais dalam penutupan rapat kerja nasional (Rakernas) I Partai Ummat, di Jakarta, Rabu (15/2).
Baca Juga:
Prabowo Tampil Berwibawa di Mata Dunia, Anies: Lawatan Internasional Sangat Produktif!
"Jadi, tadi mengenai presiden, itu disebut langsung namanya Anies Baswedan," kata Amien.
- Partai Masyumi
Ketua Majelis Syuro DPP Partai Masyumi Abdullah Hehamahua mengungkap keputusan mendukung Anies sudah ditetapkan dalam Rapat Majelis Syuro Masyumi pada Minggu (4/6) lalu.
Baca Juga:
Dua Pekan Menjelang Pilkada Jakarta, Pasangan Calon Berebut Dukungan Jokowi-Anies
"Kami resmi dukung Anies. Saya sebagai Ketua Majelis Syuro yang memutuskan itu dengan teman-teman Majelis Syuro. Terakhir [rapat] Ahad lalu," ujar Abdullah pada CNNIndonesia, Jumat (9/6).
Mantan penasihat KPK ini menjelaskan DPP Masyumi telah mengeluarkan instruksi agar para pengurus di tingkat DPW, DPC dan seluruh kader membantu memenangkan Anies.
Namun, hingga kini koalisi pengusung Anies, NasDem, Demokrat, dan PKS belum menetapkan cawapres pendamping Anies di Pilpres 2024. Mereka masih menggodok nama-nama potensial pendamping Anies.[eta/cnn]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.