Sejumlah pihak mengkhawatirkan langkah tersebut karena dianggap dapat menghancurkan stabilitas wilayah. Akan tetapi, Amerika justru melihat MbZ sebagai mitra yang menjanjikan.
Di tangan MbZ, militer UEA berkembang pesat. Banyak pengamat militer memuji peran MbZ dalam menangani urusan regional.
Baca Juga:
Gandeng Mubadala Energy, PLN Siap Maksimalkan Pemanfaatan Gas Bumi
MbZ mempunyai hubungan baik dengan pemerintah Indonesia. Presiden Joko Widodo bahkan menjadikannya sebagai Ketua Dewan Pengarah Pembangunan Ibu Kota Baru.
"Ia membangun kota baru namanya Masgar City. Dia memiliki reputasi yang sangat baik di dunia," puji Jokowi.
Sebagai ketua dewan pengarah, MbZ berperan dalam memberi masukan dan nasihat, mempromosikan serta membangun kepercayaan investor global agar mau berinvestasi di Indonesia. [qnt]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.