Rekor sebelumnya untuk waktu menahan nafas terlama adalah 24
menit 3,45 detik, diraih oleh Aleix Segura Vendrell dari Spanyol.
Rekor tersebut dibukukan di Barcelona, Spanyol, pada 28
Februari 2016. Rekor ini telah tercatat lama sejak upaya pertama oleh Robert
Foster dari Amerika Serikat, yang menahan napas selama 13 menit 42,5 detik di
bawah air.
Baca Juga:
Direktur PDAM Sebut Krisis Air Bersih di Kota Gunungsitoli karena Kemarau Panjang
Kala itu, dia menahan napas di kedalaman 3,05 meter di kolam
renang di San Rafael, California, pada tanggal 15 Maret 1959. [qnt]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.