WahanaNews.co | Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat (NTB), pada Minggu (29/1) dini hari diguncang gempa bumi berkekuatan magnitudo 4,2.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melaporkan gempa terjadi sekitar pukul 03.49 WIB.
Baca Juga:
Kasus Dugaan Asusila Bacaleg PDIP di Lombok, Polda NTB Periksa Saksi Secara Maraton
Lokasi gempa berada sekitar 160 kilometer barat daya Daruba, Maluku Utara, dengan kedalaman 50 kilometer.
Lokasi tepatnya berada di 10,11 Lintang Selatan dan 115,91 Bujur Timur.
"Mag:4.2, 29-Jan-2023 03:49:04WIB, Lok:10.11LS, 115.91BT (160 km BaratDaya LOMBOKBARAT-NTB), Kedlmn:50 Km," bunyi kicauan BMKG di Twitter dikutip dari CNN Indonesia, Minggu (29/1). [ast]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.