Akan tetapi, jika dibandingkan dengan Finlandia, mereka dibebankan tugas dengan jumlah sedikit dan tidak terlalu rumit.
Menurut Menteri Pendidikan dan Sains Finlandia, Krista Kiuru, akademik itu bukan satu-satunya yang dibutuhkan anak.
Baca Juga:
Edy Rahmayadi Kampanye Akbar di Labura: Fokus pada Pendidikan, Kesehatan, dan Infrastruktur
Mereka lebih dari itu, sekolah seharusnya mengajarkan makna hidup sehingga anak bisa mempelajari apa yang dibutuhkan dan bisa belajar kemampuan berkomunitas.
Selain perbedaan, tentunya pendidikan di Indonesia juga memiliki kemiripan dengan negara lain.
Misalnya negara Selandia Baru. Pendidikan di Indonesia dan Selandia Baru sama-sama menerapkan sistem pendidikan dari jenjang usia dini, menengah, sampai pendidikan tinggi.
Baca Juga:
Pj Wali Kota Madiun Resmikan Sekolah Terintegrasi untuk Peningkatan Kualitas Pendidikan
Sistem pendidikan yang diterapkan oleh Selandia Baru ini bertujuan untuk mengembangkan kemampuan pelajar dalam berorientasi.
Hal ini nantinya dapat mempertajam kecerdasan karakter pelajar dan meningkatkan kemampuan praktikal pelajar yang dibutuhkan di masa depan.
[Redaktur: Zahara Sitio]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.