Bahkan, dimungkinkan untuk mengangkut lobster hidup agar menjaga makanan tetap segar.
Warisan Kim Il Sung
Kebiasaan menggunakan kereta untuk perjalanan ke luar negeri dimulai dari masa kepemimpinan kakek Kim Jong Un, Kim Il Sung.
Baca Juga:
Gempuran Ukraina Tewaskan 11 Orang di Daerah yang Dikuasai Rusia
Nama "Taeyangho" berarti matahari dalam Bahasa Korea yang menjadi simbolis pendiri Korea Utara, Kim Il Sung.
Kim Il Sung mulai menggunakan kereta dalam perjalanannya dari Vietnam menuju Eropa Timur.
Kim Il Sung diduga takut untuk terbang dengan pesawat, sehingga lebih suka menggunakan kereta. Dilansir dari majalah Time, ketakutan ini bermula ketika terjadi ledakan jetnya saat uji coba pada tahun 1982.
Baca Juga:
Pemerintah dan Komisi VI DPR RI Sepakat Bahas Pengesahan IUAE–CEPA
Tradisi menggunakan kereta berlapis baja ini pun terus berlanjut hingga masa kepemimpinan Kim Jong Un.
[Redaktur: Sandy]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.