Beberapa klub Liga Inggris saat ini sudah dibeli oleh pengusaha Timur Tengah dan Arab Saudi.
Salah satunya Newcastle United yang diambil alih oleh perusahaan Arab Saudi, Public Investment Fund (PIF), Oktober 2021 silam.
Baca Juga:
Arab Saudi Tangguhkan Sementara Visa dari 14 Negara Jelang Haji, Termasuk Indonesia
Dikutip dari Arabianbusiness, harga saham Man Utd diketahui melonjak 17 persen setelah pengumuman rencana penjualan, menurut analis sepak bola Kieran Maguire.
Hal ini melengkapi asumsi-asumsi media di Inggris menyebut penjualan klub secara keseluruhan bernilai US$10,6 miliar atau setara dengan Rp166,274 triliun.
Keluarga Glazer resmi mengumumkan akan mengakhiri kepemilikan mereka atas Man United yang sudah berjalan 17 tahun.
Baca Juga:
Jelang Haji 2025, Arab Saudi Perketat Aturan Visa dan Akses Lokasi Suci
Penjualan Setan Merah tersebut seiring dengan protes dari suporter dan juga minim prestasi dalam beberapa musim terakhir. [rgo]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.