Dari 18 temuan dugaan kasus hepatitis akut tersebut, sembilan kasus masuk status pending classification, tujuh discarded, satu dalam proses verifikasi dan satu probable.
Sebanyak tujuh kasus discarded atau disisihkan lantaran ditemukan penyakit lainnya seperti Hepatitis A (1 kasus), Hepatitis B (1 kasus), demam berdarah dengue (2 kasus), dan dua kasus usai di atas 16 tahun.
Baca Juga:
Jokowi Tunjuk Teguh Setyabudi, Heru Budi Lepas Jabatan Pj Gubernur DKI
Peta sebaran kasus temuan tersebut, Provinsi DKI Jakarta paling banyak dengan 12 kasus, Bangka Belitung 1 kasus, Jawa Barat 1 kasus, Jawa Timur 1 kasus, Kalimantan Timur 1 kasus, Sumatra Barat 1 kasus, Sumatra Utara 1 kasus. [rin]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.