"Apabila tidak ada mungkin kita akan melakukan pengenceran darah dahulu sebelum melakukan pemasangan ring jantung," imbuhnya.
4. Benarkah Tidak Boleh Mengemudi Setelah Pasang Ring Jantung?
Baca Juga:
Anaknya Dikeroyok Saat Tadarus di Mesjid, Ayahnya Meninggal karena Serangan Jantung
Mengenai larangan mengemudi setelah pemasangan ring jantung, dr. Siska menegaskan bahwa pasien perlu menjalani masa pemulihan terlebih dahulu, namun durasinya tidak terlalu lama.
"Kalau setelah pasang ring jantung karena kondisi habis serangan jantung ya mungkin tepat untuk pemulihan. Tapi jika pasang ring atas indikasi penyempitan pembuluh darah yang belum terkena serangan jantung itu tergantung lagi pada jalan alat itu masuk dari lengan atau paha. Kalau dari tangan disarankan untuk lakukan manuver berlebihan," jelasnya.
Pada prinsipnya, larangan mengemudi atau melakukan aktivitas berat setelah pasang ring tidak bersifat permanen. Masa pemulihan biasanya hanya diperlukan selama beberapa bulan.
Baca Juga:
Waspadai Pemanis Buatan pada Soda Diet Bisa Picu Kena Serangan Jantung
[Redaktur: Ajat Sudrajat]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.