Mendengar
cerita Suwardi, Ariza tampak terdiam sesaat.
Dia
lalu mengaku sedih atas kejadian itu dan menyayangkan perbuatan para pelaku.
Baca Juga:
Survei: Grace Natalie Terobos Bursa Cagub DKI
Ariza
menilai bahwa perbuatan para geng motor tersebut sangat keterlaluan.
Terlebih,
aksi kekerasan tersebut dilakukan kepada anggota kepolisian yang sedang
bertugas.
"Saya
sedih sekali, kecewa, perilaku anak-anak muda yang nakal, yang bandel, kurang
ajar, dan tidak baik sekali itu," kata Ariza.
Baca Juga:
Rencana Pulau G Jadi Hunian Belum Final
Kini,
Polres Metro Jakarta Selatan telah menangkap delapan anggota geng motor yang
diduga mengeroyok Suwardi.
Kapolres
Metro Jakarta Selatan, Kombes Pol Azis Andriansyah, menjelaskan, tiga di antaranya
ditetapkan sebagai tersangka.
Sementara
lima lainnya masih berstatus saksi.