Menurut dia, Prabowo mempunyai keinginan
Indonesia dapat memiliki sekitar 15 kapal selam.
Sebelum KRI Nanggala-402 tenggelam, TNI AL
mempunyai lima koleksi kapal selam.
Baca Juga:
Puing dan Sisa Tubuh Penumpang Kapal Titan Akhirnya Ditemukan!
Kelimanya adalah KRI Cakra-401, KRI
Nanggala-402, KRI Nagapasa-403, KRI Ardadedali-404, dan KRI Alugoro-404.
Selain KRI Nanggala-402, KRI Cakra-401
tergolong kapal selam yang sudah berumur. Keduanya sama-sama produksi Jerman
pada puluhan tahun lalu.
Dengan tenggelamnya KRI Nanggala-402, otomatis
koleksi kapal selam TNI AL kini tinggal menyisakan empat unit. [qnt]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.