Pemerintah mengklaim, KA Bandara YIA akan mempersingkat perjalanan menuju
Kota Yogyakarta atau sebaliknya menjadi hanya 45
menit.
Sementara, jika
masyarakat menggunakan jalan raya dari Bandara YIA ke Kota Yogyakarta atau
sebaliknya, memakan waktu sekitar 60-90 menit.
Baca Juga:
Polda Jambi Langsung PTDH Oknum Polisi Pelaku Pembunuh Dosen EY Di Bungo Dan Di Proses Hukum
Sebelumnya, Direktur
Jenderal Perkeretaapian Kementerian Perhubungan, Zulfikri,
mengatakan, operasional KA Bandara YIA akan dilakukan bertahap.
Hal ini akan
menyesuaikan frekuensi penerbangan di Bandara YIA.
"Kami akan lihat
bagaimana PPKM pada awal September. Jika frekuensi penerbangan sudah mulai
banyak, maka perjalanan KA Bandara YIA akan ditambah,
disesuaikan dengan aktivitas penerbangan," ucap Zulfikri.
Baca Juga:
Ribuan Alumni Meriahkan Janabadra Club Rendezvous 2025 dan Dies Natalis UJB ke-67
Rencananya, KA Bandara
YIAdisiapkan untuk 30 kali perjalanan dalam sehari.
Lalu, kapasitas angkut
ditetapkan sebanyak 5.600 penumpang per hari. [dhn]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.