WAHANANEWS.CO, Jakarta - Presiden Prabowo Subianto secara resmi melantik 2.000 perwira remaja TNI dan Polri dalam Upacara Prasetya Perwira yang digelar di Istana Merdeka, Jakarta, pada Rabu (23/7/2025).
Di antara ribuan lulusan tersebut, delapan perwira terpilih dianugerahi penghargaan bergengsi Adhi Makayasa tahun 2025.
Baca Juga:
Partai PSI Dukung Prabowo 2 Periode
Penghargaan Adhi Makayasa setiap tahun diberikan kepada lulusan terbaik dari masing-masing akademi matra, yakni Akademi Militer (AD), Akademi Angkatan Laut (AL), Akademi Angkatan Udara (AU), dan Akademi Kepolisian (Polri).
Para penerima dinilai berdasarkan pencapaian luar biasa di tiga bidang utama: akademik, jasmani, dan kepribadian.
Penerima Adhi Makayasa tahun ini adalah:
Baca Juga:
Tingkatkan Kualitas Tenaga Medis, Kemdiktisaintek Luncurkan Strategi Pendidikan Kesehatan
Matra Laut – Akademi Angkatan Laut (Surabaya):
- Sermatar Menenda Putra Duta
- Sermatar Aryya Handaru