Minta Calon Donatur
Tak Mundur
Baca Juga:
Kapolri Copot Kapolda Sumsel
Meski demikian, dia berharap polemik ini tak membuat warga
ragu jika ingin berdonasi. Dia mengaku memaafkan keluarga Akidi Tio terlepas
dari ada-tidaknya dana Rp 2 triliun yang dijanjikan serta memaafkan dan
berterima kasih kepada pihak yang mengkritik serta memuji rencana sumbangan
itu.
"Saya berpesan kepada donatur yang masih ingin
memberikan bantuan jangan mundur, jangan ragu, percayalah, tebarkan selalu
kebaikan," kata dia.
"Terlepas ada atau tidaknya dana ini nantinya, saya
dengan kondisi seperti ini, saya sudah memaafkan kepada keluarga besar Akidi
maupun pihak-pihak lain, termasuk yang menghujat baik secara pribadi dan
lainnya. Saya juga berterima kasih mereka-mereka yang berempati terlepas dana
ada atau tidak ada," katanya.
Baca Juga:
Kasus Akidi Tio: Didesak Copot Kapolda Sumsel, Ini Respons Polri
Polri Periksa Kapolda
Sumsel
Pemeriksaan tak hanya berhenti di Heryanty, anak Akidi Tio.
Mabes Polri pun turun tangan memeriksa Kapolda Sumsel I dengan mengirim tim
untuk memeriksa.