Untuk diketahui, suhu bola basah adalah kombinasi suhu, kelembapan, kecepatan angin, sudut matahari, dan tutupan awan.
Batas suhu bola basah bagi manusia pertama kali diprediksi sebesar 95 F (35 C). Namun penelitian terbaru menunjukkan suhu bola basah serendah 86 F (30 C) sudah bisa mematikan. Begitu rentannya kehidupan kita.
Baca Juga:
Pisah Sambut Kajari Samosir: Estafet Kepemimpinan di Bumi Ulos
Beberapa tempat di Bumi telah mencapai suhu bola basah melebihi 90 F (32 C) pada beberapa kesempatan. Model iklim juga memperkirakan suhu 95 F(35 C) akan biasa terjadi di wilayah seperti Timur Tengah pada akhir abad ini.
"Pada suhu tersebut, manusia akan memasak dalam cuaca panas," kata Kopparapu.
Intinya, gas rumah kaca telah mengancam kehidupan dan masyarakat di bumi jauh sebelum matahari mati.
Baca Juga:
Pesawat Antariksa China dalam Perjalanan Pulang ke Bumi, Bawa Sampel Sisi Jauh Bulan
“Jika kita berbicara tentang kehidupan manusia, seratus tahun ke depan akan menjadi hal yang menarik,” kata Kopparapu.
[Redaktur: Elsya Tri Ahaddini]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.