Menurutnya, permintaan pendampingan untuk melacak mobil yang disewa ayahnya ditolak, meskipun pelaku diketahui membawa senjata api.
“Padahal, mobil itu hanya berjarak sekitar 200 meter dari Polsek Cinangka. Tapi permintaan kami tetap ditolak, bahkan setelah Kapolsek dihubungi,” ujar Rizky.
Baca Juga:
Mudik Lancar, DPR Apresiasi Polri
Penolakan itu didasarkan pada alasan bahwa pihak korban belum membuat laporan resmi. Namun, Rizky menegaskan bahwa mereka hanya meminta pendampingan untuk alasan keamanan.
[Redaktur: Elsya Tri Ahaddini]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.