Ali Zainuddin, salah satu koordinator relawan Sidoarjo mengatakan, relawan dilarang memaksa dalam mengajak masyarakat mendukung Prabowo-Gibran.
"Para relawan juga kami minta selalu berkoordinasi dengan tokoh masyarakat setempat," ujarnya.
Baca Juga:
Seorang Ibu Polisikan AB Setelah ke Pergok Berhubungan Intim dengan Anaknya yang Dibawah Umur
Sementara itu, kabupaten Sidoarjo merupakan bagian dari gerakan relawan Gus Ipul tingkat desa se-Jawa Timur yang telah dideklarasikan.
Sebelum Sidoarjo, relawan tingkat desa juga telah dideklarasikan di Surabaya, Madiun, Nganjuk, Jombang, Kediri, Malang, Batu, Pasuruan, Probolinggo, Lumajang, Situbondo, Banyuwangi, Tuban, dan Bojonegoro.
Dengan deklarasi di Sidoarjo, total relawan Gus Ipul se-Jawa Timur yang saat ini telah bergerak di masyarakat lebih dari 150 ribu relawan.
Baca Juga:
PCA Sukodono Sidoarjo Studi Lingkungan ke Kampung Edukasi Sampah Sekardangan untuk Kesadaran Masyarakat
[Redaktur: Sandy]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.