"Sebetulnya sebelumnya telah diperingatkan bahwa
hajatan sebaiknya ditunda dulu namun pihak panitia hajatan nekat
menggelarnya," katanya.
Atas kejadian ini, kata dia, pihaknya berharap kepada
masyarakat agar memiliki kepekaan bersama lantaran ancaman Covid-19 masih
berlangsung. Selain itu, upaya pemerintah dalam menghentikan dan menekan
penyebaran Covid-19 bisa terealisasi secepatnya.
Baca Juga:
Jokowi Sampaikan Ucapan Idulfitri 1444 Hijriah
"Tentunya kami melakukan dengan cara-cara humanis
sehingga pada pembubaran tadi berjalan dengan kondusif," pungkasnya. [qnt]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.