Menurut Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Israel, kebakaran tersebut telah menghanguskan hampir 5.000 hektar lahan, termasuk sekitar 3.000 hektar area hutan.
“Ini mungkin menjadi kebakaran terbesar dalam sejarah negara ini,” kata Shmulik Friedman, komandan pemadam kebakaran distrik Yerusalem.
Baca Juga:
Ini 5 Negara yang Tak Sudi Kirim Bantuan Saat Israel Dilanda Kebakaran
Kombinasi dua bencana besar ini, badai pasir dan kebakaran hutan, membuat aktivitas di Israel nyaris lumpuh total.
Pemerintah bahkan memerintahkan seluruh saluran televisi nasional untuk menunda seluruh siaran perayaan Hari Kemerdekaan yang semestinya berlangsung antara Rabu (30/4/2025) hingga Kamis (1/5/2025).
[Redaktur: Elsya Tri Ahaddini]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.