3. Perdana Menteri Ceko, Andrej Babis
Perdana Menteri Ceko, Andrej Babis termasuk yang disebut dalam skandal keuangan Pandora Papers. Ia disebut tak melaporkan perusahaan investasi di surga pajak yang digunakan untuk membeli kastil senilai US$22 juta di selatan Prancis.
Baca Juga:
Ini Perbedaan Pandora Papers dengan Panama Papers
Laporan tersebut dianggap dapat mengikis popularitas Babis yang akan ikut serta dalam pemilu tahun ini. Meski demikian, Babis menyatakan bahwa ia tak melakukan sesuatu yang ilegal dengan transaksi-transaksi tersebut.
4. Presiden Azerbaijan Ilham Aliyev
Presiden Azerbaijan Ilham Aliyev dan keluarganya memang sudah lama dituduh terlibat skandal korupsi dan tuduhan pelanggaran hak asasi manusia.
Baca Juga:
Ini Beda Pandora Papers dengan Panama Papers
Penyelidikan menemukan keluarga Aliyev dan mitra terdekatnya diam-diam terlibat dalam kesepakatan properti di Inggris senilai lebih dari £400 juta.
Pengungkapan ini terbukti memalukan bagi pemerintah Inggris, karena keluarga Aliyev tampaknya telah menghasilkan keuntungan £31 juta setelah menjual salah satu properti mereka di London kepada Crown Estate - properti kerajaan milik Ratu Inggris yang dikelola The Treasury dan mengumpulkan dana untuk kepentingan negara.
5. Presiden Kenya Uhuru Kenyatta