Bukan tak mungkin, kalau nantinya
status Taman Nasional Komodo sebagai situs warisan dunia UNESCO bisa dihapus
dari daftar, seperti Kota Liverpool di Inggris, baru-baru
ini.
UNESCO menyatakan, proyek pembangunan
yang akan datang, seperti stadion baru untuk tim sepakbola
Everton, akan menghancurkan nilai sejarah yang membuat kota itu istimewa.
Baca Juga:
Walikota Jakarta Pusat Dorong Batik Pakaian Santai
Adapun faktanya, setiap situs yang
dikeluarkan dari daftar warisan dapat mengajukan permohonan kembali dan
pembatalan tidak bersifat permanen.
Namun, hingga saat ini, belum pernah ada situs yang telah dihapus dari daftar warisan
dunia UNESCO yang berhasil kembali lagi dalam daftar bergengsi itu. [qnt]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.