Sementara itu, konsumsinya secara berlebihan akan menimbulkan efek yang berkebalikan. Tak hanya membuat sulit berkonsentrasi, Anda juga berpotensi mengalami gejala kecemasan.
Definisi kafein Kafein adalah senyawa stimulan yang dapat dijumpai pada beberapa makanan dan minuman. Kandungan ini memiliki nama lain trimethylxanthine.
Baca Juga:
Penelitian Sebut Orang yang Suka Begadang Memiliki Risiko Tinggi Mati Muda
Tidak jarang kafein disebut setara dengan amfetamin, kokain, hingga heroin. Hal ini dikarenakan kafein dan jenis obat-obatan tersebut bekerja dengan cara yang sama, yaitu menstimulasi kerja otak. Senyawa berbentuk bubuk kristal berwarna putih ini sebenarnya memiliki rasa yang pahit.
2. Membiasakan waktu tidur baru
Agar bisa terjaga pada malam hari, cobalah untuk mengubah waktu tidur. Terlebih, jika Anda lebih sering beraktivitas pada malam dibandingkan siang hari.
Baca Juga:
Fakta-fakta Ilmiah Soal Tidur yang Jarang Diketahui, Simak Yuk!
Biasakan untuk tidur di siang hari dalam ruangan yang gelap dan tidak ada cahaya. Anda juga dapat menggunakan penutup mata supaya lebih membantu.
Awalnya mungkin akan terasa sulit. Namun, seiring waktu berjalan dan latihan, tubuh akan terbiasa dan begadang pun menjadi lebih sehat.
3. Tidur siang