WahanaNews.co | Selalu bergantung pada obat seringkali bikin pasien diabetes frustasi.
Padahal, tidak harus mengonsumsi obat-obatan, penderita diabetes juga bisa mengonsumsi pare untuk menurunkan kadar gula darah.
Baca Juga:
Diet Bergizi Seimbang Bantu Penderita Diabetes Jaga Kadar Gula Darah Stabil
Untuk mengetahui kadar gula darah, diperlukan tes glukosa darah.
Dikutip dari Cleveland Clinic, tes glukosa darah adalah tes darah yang menyaring diabetes dengan mengukur kadar glukosa (gula) dalam darah seseorang.
Kadar glukosa darah normal (saat puasa) berkisar antara 70 hingga 99 mg/dL (3,9 hingga 5,5 mmol/L).
Baca Juga:
Jenis Olahraga yang Tepat untuk Penderita Diabetes
Rentang yang lebih tinggi dapat mengindikasikan pra-diabetes atau diabetes. Lantas, apa saja bahan alami untuk menurunkan kadar gula darah?
Obat alami untuk menurunkan kadar gula darah
Dilansir dari Stamford Health, berikut obat alami untuk menurunkan kadar gula darah.