WahanaNews.co | Kolesterol merupakan zat yang berfungsi membantu metabolisme tubuh. Namun kadar kolesterol di dalam tubuh tetap harus “taat” aturan.
Pasalnya, ketika kadar kolesterol jahat (LDL) terlalu tinggi, akan berakibat fatal karena dapat menyumbat pembuluh darah dan menghambat aliran darah ke jantung.
Baca Juga:
Edy Rahmayadi Kampanye Akbar di Labura: Fokus pada Pendidikan, Kesehatan, dan Infrastruktur
Sebelumnya perlu diketahui bahwa ada dua jenis kolesterol di dalam tubuh, sebagai berikut.
Seperti penyakit jantung dan stroke, jika kadarnya terlalu tinggi dan tidak dikendalikan.
American Heart Association pun merekomendasikan agar kita rutin memeriksa kadar kolesterol setiap 4-6 tahun sekali apabila sudah berusia di atas 20 tahun. Sebab, kadar kolesterol cenderung meningkat seiring bertambahnya usia.
Baca Juga:
Program KKS, Milik Semua Instansi dan Masyarakat Dairi
Berapa batas kadar kolesterol normal pada orang dewasa?
Menurut pedoman tentang pengelolaan kadar kolesterol pada tahun 2018, yang telah diterbitkan dalam Journal of American College of Cardiology (JACC), ada beberapa kadar kolesterol pada orang dewasa yang perlu diketahui, sebagai berikut.
1. Kadar kolesterol normal