"Akibat jeratan pada bagian leher. Sementara itu dari hasil pemeriksaan juga tidak ditemukannya tanda-tanda kekerasan pada tubuh korban," katanya.
Agus menyampaikan untuk penanganan jenazah korban, kepolisian sudah menyerahkan ke pihak keluarga dan sudah dimakamkan. Keluarga mengikhlaskan atas musibah menimpa W.
Baca Juga:
Berikut Tips Cara Jitu Menambah Jumlah Followers di TikTok
"Jenazah korban kita serahkan ke pihak keluarga korban untuk selanjutnya dimakamkan secara layak. Atas kejadian tersebut pihak keluarga pun menerima dengan ikhlas bahwa kejadian yang menimpa anaknya tersebut merupakan sebuah musibah," ungkap Agus.
Terkait kronologi hasil olah TKP, Agus menjelaskan, peristiwa itu terjadi pada Rabu malam, 1 Maret 2023, sekitar pukul 21.30 WIB.
Saat itu korban yang berkomunikasi dengan seorang temannya melalui sambungan Video Call. Korban berbicara pada temannya itu akan membuat sebuah konten bunuh diri.
Baca Juga:
Begini cara Untuk Menyembunyikan Konten Pribadi di Ponsel
Namun saat korban W memperagakan tindakan gantung diri, korban terpeleset dari kursi yang menjadi pijakan kakinya. Leher korban terlilit kain yang diikat ke atas ventilasi pintu. [tum/viva]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.