"Saya akan memberikan nasehat-nasehat, ini nasehat didasarkan itikad baik, jadi bapak cukup perlu tujuh handphone untuk menampung pengaduan seluruh Indonesia," ungkapnya.
Hotman Paris menegaskan bahwa dengan layanan "Hotman 911", ia berhasil membantu banyak korban tanpa meminta biaya.
Baca Juga:
Hotman Paris Sindir Proses Hukum: Pegi Bebas atau Tidak, Kasus Vina Tetap Tak Terungkap
Ia juga menyebutkan beberapa kasus besar, seperti kasus pemerkosaan di Purworejo dan insiden tragis di Bandara Kualanamu, sebagai contoh dari keberhasilan timnya dalam menangani kasus-kasus serius tersebut.
Di akhir pernyataannya, masyarakat menyambut baik saran dari Hotman Paris dan menilai solusinya lebih realistis dibandingkan dengan usulan anggaran fantastis dari Natalius Pigai.
[Redaktur: Elsya Tri Ahaddini]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.