Setelah itu, dilakukan pengambilan sampel responden, pengiriman tautan kuesioner melalui WhatsApp dan email, hingga pengisian kuesioner.
Dari hasil survei, kementerian, lembaga non-kementerian, dan pemerintah daerah dikelompokkan menjadi tiga tipe berdasarkan anggaran dan jumlah pegawai, yaitu tipe besar, sedang, dan kecil.
Baca Juga:
Menteri Maruarar Sirait Akan Panggil Bos Lippo Terkait Kasus Meikarta Mangkrak
Sementara itu, hasil penilaian dibagi menjadi tiga kategori: merah (rentan), kuning (waspada), dan hijau (terjaga).
Kementerian
Tipe besar: kategori hijau dengan skor 78,3. Tertinggi Kementerian Keuangan, terendah Kementerian Perhubungan.
Baca Juga:
Sidang Kasus Sekjen PDIP Digelar Hari Ini, Eks Ketua KPU Arief Jadi Saksi
Tipe sedang: kategori hijau dengan skor 79,5. Tertinggi Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) dan terendah Kementerian Ketenagakerjaan.
Tipe kecil: kategori hijau dengan skor 79,6. Tertinggi Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA), terendah Kementerian BUMN.
Non kementerian