Nusa Tenggara Barat
KPU Nusa Tenggara Barat menetapkan pasangan Lalu Muhammad Iqbal dan Indah Dharmayanti Putri nomor urut 3 menang dengan 41,15% atau 1.163.194 suara.
Nusa Tenggara Timur
KPU Nusa Tenggara Timur menetapkan pasangan Emanuel Melkiades Laka Lena dan Johanis Asadoma nomor urut 2 dengan 37,33% atau 1.0004.055 suara.
Baca Juga:
Kasus Sengketa Pilkada 2024, MK Terima 206 Permohonan Kabupaten Hingga Provinsi
Maluku
KPU Maluku menetapkan pasangan Hendrik Lewerissa dan Abdullah Vanath nomor urut 3 menang dengan 47,40% atau 473.379 suara.
Maluku Utara
KPU Maluku Utara menetapkan pasangan Sherly Tjoanda dan Sarbin Sehe nomor urut 4 menang dengan 50,69% atau 359.416 suara.
Papua Barat Daya
KPU Papua Barat Daya menetapkan pasangan Elisa Kambu dan Ahmad Nausra nomor urut 3 menang dengan 46,80% atau 144.598 suara.
Baca Juga:
Ucapkan Selamat kepada Dr. Maulana, Opick: Pemimpin Baru yang Diharapkan Maju Kota Jambi
Papua Barat
KPU Papua Darat menetapkan pasangan Dominggus Mandacan dan Mohamad Lakotani menang dengan 92,88% atau 269.245 suara melawan kotak kosong.
Papua Tengah
KPU Papua Tengah menetapkan pasangan Jhon Wempi Wetipo dan Agustinus Anggaibak nomor urut 1 menang dengan 30,83% atau 64.911 suara.
Papua
KPU Papua masih melakukan pleno penghitungan surat suara.