“Itu tertuang dalam buku saku yang kita berikan kepada seluruh prajurit, sehingga tau apa yang harus dilakukan dan tidak dilakukan,” jelas Agus.
Di sisi lain, Agus mengaku sudah melakukan deklarasi Pemilu Damai 2024 bersama Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, Pangdam dan Kapolda di setiap wilayah.
Baca Juga:
Kapuspen TNI Bantah Perwiranya Jadi Beking Tersangka Perundungan Anak SMA di Surabaya
Menurutnya, deklarasi damai itu melibatkan seluruh elemen masyarakat.
“Tidak hanya TNI/Polri, KPU, Bawaslu yang ada di wilayah kemudian juga tokoh agama. Tokoh masyarakat, adat, LSM dan semua elemen masyarakat membuat pakta integritas tentang pemilu damai. Kita harap pelaksanaan pemilu bisa berjalan sesuai dengan yang ditentukan dalam keadaan aman dan damai,” tutupnya.
[Redaktur: Zahara Sitio]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.