Kaviar ini memiliki warna kuning treang dengan rasa yang lebih kuat dan kaya.
Varian kaviar inilah yang disebut-sebut sebagai varian kaviar termahal di dunia, dengan harga mulai dari 25.000 dolar AS atau kira-kira Rp 357 juga per kilogram.
Baca Juga:
Polres Asahan Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Toba 2024
Kaviar termahal kedua adalah varian Osetra yang memiliki nuansa warna olive.
Profil rasanya serupa dengan kaviar Beluga, meski sedikit lebih manis.
Kendati demikian, kaviar yang paling banyak dipanen adalah kaviar Sevruga yang memiliki profil rasa gurih.
Baca Juga:
Antisipasi Kecanduan Gadget di Kalangan Pelajar, Babinsa Turun ke Sekolah
Menurut laporan, produksi kaviar terbesar di dunia ada di Rusia, Iran, China, dan Italia.
Kini, China memproduksi 60 persen kaviar dunia, dengan perusahaan asal Zheijang, Kaluga Queen sebagai produsen terbesarnya.
Sementara, area Brescia di utara Italia menjadi peternakan kaviar terbesar dunia.