Pada tahap ini, guru harus melakukan konfirmasi apakah rekening yang terdaftar benar-benar digunakan untuk menerima gaji dari pemerintah daerah.
Guru diberikan pilihan:
Baca Juga:
Juliawati Guru SD di Sanggau Punya Cara Disiplinkan Murid Tanpa Hukuman
Ya, jika rekening tersebut digunakan untuk menerima gaji
Tidak, jika rekening hanya digunakan untuk menerima tunjangan atau keperluan lainnya.
Guru menekankan tombol Konfirmasi Rekening Gaji
Setelah konfirmasi berhasil, tampilan akan berubah menjadi "Sudah Dikonfirmasi" dengan tanggal dan waktu konfirmasi.
• Tahap 3: Pernyataan Persetujuan
Baca Juga:
Guru dan Tenaga Didik MI Negeri 17 Kepulauan Seribu Ikuti Sosialisasi Kanker
Guru harus menyatakan persetujuan bahwa rekening yang telah dikonfirmasi akan digunakan sebagai rekening resmi untuk menerima Tunjangan Profesi Guru
Guru mencentang kotak "Saya menyetujui..." yang menyatakan bahwa rekening tersebut adalah rekening resmi untuk pembayaran tunjangan.
Guru menekan tombol "Konfirmasi Penggunaan Rekening"