“Kita harus melihat apa yang telah diraih oleh negara-negara maju seperti Kanada dan Swedia yang menjadi bukti dari keseriusan mereka melakukan transformasi sistem care economy yang komprehensif yang mendorong partisipasi angkatan kerja perempuan ketingkat arah yang lebih baik dan menjadi pintu menuju kesetaraan gender.” Ungkap Marta.
Kita berharap pemerintah mampu membuat kebijakan-kebijakan yang adil dan memfasilitasi berbagai kemudahan dalam menjalankan care economy terutama bagi pihak swasta yang berinvestasi dalam care economy.
Baca Juga:
KSPSI Nilai Saresehan Ekonomi Strategis, Respons Cerdas terhadap Tarif Resiprokal
Sebagai penutup, Ketua Bidang Ekonomi dan Bisnis FSP Kerah Biru tersebut menegaskan bahwa Kerah Biru akan terus berinovasi dalam berkreasi untuk membangun kapasitas anggotanya terutama dalam melihat peluang-peluang usaha kedepan yang mampu meningkatkan penghasilan para pekerja.
[Redaktur: Andri Frestana]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.