Menurut ibu/bapak, seberapa luas korupsi terjadi di
bidang-bidang berikut?"
Hasilnya, sebanyak 38 persen responden menilai pada bidang
pertambangan yang dikelola perusahaan asing sangat luas korupsinya. Berikut ini
hasil lengkapnya:
Baca Juga:
Terkait Korupsi KA, Kejagung Periksa Tiga Mantan Kepala BTP Sumbangut
1. Penangkapan ikan oleh kapal asing: 37 persen
2. Pertambangan (emas, tembaga, batubara, pasir, batu) yang
dikelola oleh perusahaan asing: 38 persen
Baca Juga:
Korupsi Tata Niaga PT Timah, 3 Eks Kadis ESDM Babel Dituntut 6 Hingga 7 tahun Penjara
3. Pertambangan (emas, tembaga, batubara, pasir, batu,) yang
dikelola oleh BUMN/BUMD: 37 persen
4. Perkebunan kelapa sawit yang dikelola oleh perusahaan
asing: 34 persen
5. Perkebunan kelapa sawit yang dikelola oleh perusahaan
Indonesia: 31 persen