Lalu, di urutan kedua diduduki pasangan nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud MD dengan perolehan 15.098.764 suara.
Kemudian, urutan terakhir ada duet nomor urut 1 Anies-Muhaimin dengan 13.209.506 suara.
Baca Juga:
Kampanyekan Salah Satu Paslon, ASN di Cianjur Ditetapkan Polisi Jadi Tersangka Pidana Pemilu
15 provinsi yang sudah rampung dalam rekapitulasi nasional Pilpres 2024 adalah DI Yogyakarta, Gorontalo, Kalimantan Tengah, Lampung, Bali, Kepulauan Bangka Belitung, Kalimantan Barat, Sumatera Selatan. Selain itu, ada Jawa Tengah, DKI Jakarta, Kepulauan Riau, NTT, Kalimantan Selatan, Kalimantan Utara dan Banten.
[Redaktur: Alpredo Gultom]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.