Dalam video tersebut, tampak sekelompok santri yang tengah mengantre vaksin dan menutup telinganya lantaran di lokasi vaksinasi tersebut terdengar suara musik.
Melihat video tersebut, Diaz Hendropriyono pun menampilkan video tarian orang Arab yang berjoget sambil mengikuti irama musik.
Baca Juga:
Yenny Wahid Nyanyikan Yel-Yel 'Ambil Bansosnya, Coblosnya Tetap Nomor 3' pada Kampanye Akbar
"Sementara itu….. Kasian, dari kecil sudah diberikan pendidikan yang salah. There’s nothing wrong to have a bit of fun!!" tulis Diaz Hendropriyono dalam caption di unggahannya itu.
Akibat pernyataannya itu, Diaz Hendropriyono pun menuai kontroversi dan diserbu oleh netizen.
Menurut para netizen, ia seharusnya bisa menghargai para santri tersebut dan tidak menghujatnya. [dhn]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.