"Maaf, tetapi perdana menteri tidak perlu membaca dokumen beberapa ratus halaman dan berkata, 'Ya Tuhan! Apa yang dikatakannya? Itulah yang harus diambil oleh badan-badan terkait," ujar Pashinyan.
"Selama masa jabatan saya sebagai Perdana Menteri, semua permintaan keuangan Angkatan Darat terpenuhi," katanya, dikutip dari Kantor Berita Armenia, News.am.
Baca Juga:
Gencatan Senjata Gagal Total, 80 Tentara Azerbaijan Jadi Mayat
Lebih lanjut Pashinyan menegaskan, anggaran militer sebesar $12 miliar (Rp178,8 triliun) untuk 10 tahun sudah ia penuhi. Pashinyan juga memastikan pemerintah juga telah menggelontorkan dana sebesar 15 miliar Dram (Rp552,7 miliar) untuk memenuhi kebutuhan logistik dan $100 juta (Rp1,5 triliun) untuk membeli sejumlah pesawat.
"Ketika saya diberitahu bahwa tentara membutuhkan 15 miliar dram untuk organisasi makanan, saya berkata 'kami akan memberikannya'. Selain itu, kami memberikan 100 juta dolar untuk pembelian pesawat terbang," ucap Pashinyan. [qnt]
Ikuti update
berita pilihan dan
breaking news WahanaNews.co lewat Grup Telegram "WahanaNews.co News Update" dengan install aplikasi Telegram di ponsel, klik
https://t.me/WahanaNews, lalu join.